Senin, 30 Juni 2014

Welcome to Our Marketing Gallery

Selamat datang ke Gallery Marketing Orchard Park Batam, kami senantiasa akan menyambut kedatangan anda mulai pukul 09.00 WIB sampai dengan 18.00 WIB, 7 hari seminggu dan Rasakan atmosphere baru dalam mengunjungi sebuah Gallery Marketing di Batam, yang akan membuat anda tidak hanya merasa berada dalam sebuah kantor marketing. Anda akan bertemu dengan keramahan khas Orchard Park dengan berbagai suguhan serta pelayanan ekslusif khusus untuk tamu-tamu kami. Selain itu anda juga dapat melakukan reservasi tiket penerbangan Garuda airlines anda dibooth Garuda Indonesia yang memang khusus bekerja sama dengan kami dalam memenuhi kebutuhan para konsumen dan tamu-tamu Gallery Marketing Orchard Park, anda juga dapat melakukan short meeting bersama klien anda atau sekedar meneguk secangkir latte dengan ditemani oleh rekan-rekan anda di Orchard Caffee. Sementara untuk para keluarga yang membawa anak-anak balitanya tidak perlu khawatir karena Gallery Marketing kami juga dilengkapi oleh sarana area bermain anak yang dapat membuat si kecil merasa nyaman, senang dan aman. 


Di area lantai 2 kami menyediakan Galeri Maket dari tipe-tipe unit yang tersedia di Orchard Park sehingga memudahkan konsumen untuk melihat miniatur dari unit yang akan dipesannya, dan masuk ke lantai 3 anda akan berjumpa dengan Viewing Deck kami yang kami buat khusus untuk dapat melihat langsung seluruh area Orchard Park hanya dari satu titik. 


Lalu tunggu apalagi segera kunjungi Gallery Marketing kami dan nikmati berbagai keramahan yang akan kami berikan kepada anda, untuk informasi hub. Bayu 08112345006 / 081908966667

Jadwal Imsakiyah Batam

Marhaban ya Ramadhan.. saya mewakili segenap Manajemen Orchard Park Batam mengucapkan selamat menunaikan Ibadah Puasa Ramadhan 1435H - 2014M, mohon maaf lahir dan batin. Semoga Ramadhan kali ini dapat memberikan kesucian dan keberkahan bagi kita semua

ACARA PERESMIAN GALLERY MARKETING ORCHARD PARK BATAM

Alhamdulillah, puji syukur kami panjatkan atas rahmat Allah SWT. Pada tanggal 21 Juni 2014 Gallery Marketing Orchard Park Batam resmi dibuka, dan pada hari itu juga dilaksanakan peletakan Batu Pertama ( Ground Breaking ) serta peluncuran 2 cluster terbaru yaitu Durio dan Persea dengan unit-unit pilihan yang akan menjadi idola baru bagi pembeli di Orchard Park Batam.

Acara sendiri dihadiri dan dibuka oleh Jajaran Direksi Agung Podomoro Land yang Terhormat Bapak Indra W. Antono, Bapak Edi Husi, Bapak Teguh Satria, Bapak Agung Wirajaya serta Walikota Batam yang terhormat Bapak Drs. H. Ahmad Dahlan, MH. Beliau juga menandatangani Prasasti Peresmian dibukanya Gallery Marketing Orchard Park. Selain itu malamnya para tamu undangan juga dihibur dengan suara merdu dari salah satu diva terkenal Indonesia yaitu Rossa pada saat jamuan makan malam dan MC Kondang Becky Tumewu. Acara hari itu ditutup dengan pengundian satu mobil Toyota Etios Valco sebagai bukti terima kasih atas kepercayaan pemesan terhadap Orchard Park Batam.














Selasa, 24 Juni 2014

Spesifikasi Rumah untuk Orchard Park

Bersama ini saya informasikan Spesifikasi Material untuk unit Rumah di Orchard Park.






dari list diatas maka harga sebuah unit di Orchard Park sangat sepadan dengan spesifikasi material serta berbagai fasilitas yang akan Bapak/Ibu terima nantinya.

Kamis, 19 Juni 2014

Cluster Vitis

Cluster Vitis merupakan Cluster perdana kami di Ocrhard Park, kata Vitis sendiri diambil dari bahasa latin yang berarti Anggur, diharapkan akan menjadi Cluster yang dapat membawa kebahagian dan keceriaan penghuninya nanti seperti tipikal buah Anggur yang memiliki berbagai jenis warna dan manis rasanya.

Cluster Vitis menyediakan 5 tipe unit yang sesuai dengan kebutuhan para penghuninya, selain itu ada taman (collective garden) yang membentang luas ditengah Cluster yang merupakan salah satu fasilitas yang Orchard Park persembahkan untuk para penghuninya. Disana para penghuni Vitis dapat berbagi keceriaan mulai dari jalan pagi sambil bertegur sapa dengan para penghuni lainnya sampai dapat melihat keceriaan anak-anak mereka bermain tanpa harus ada rasa khawatir akan keberadaan mobil serta orang asing ditempat tersebut. Selain itu karena posisinya yang berada dibaris kedua dari enam cluster yang tersedia di Orchard Park menjadikan Vitis merupakan Cluster Regular yang memiliki akses yang sangat strategis untuk menuju ke Clubhouse dan Food distric.

Jadi segera angkat telp anda dan segera hubungi Bayu di nomor 08112345006 untuk mendapatkan kualitas hidup yang lebih baik bersama Orchard Park Batam.